Monday, December 22, 2008

Kekuatan NETWORK MARKETING"

"Kekuatan NETWORK MARKETING"
--------------------------------------------------------


"Jika anda ingin menjadi Kaya, mainkan instrument investasi,..
,jika tidak cukup modal.. mainkan bisnis jaringan (Network)"

( Robert T Kiyosaki )


Demikian ungkapan cerdas dari pengarang buku bisnis terlaris
"Rich Dad Poor Dad" tersebut. Sementara bisnis konvensional
- bisnis kebanyakan orang - menghasilkan penghasilan linear,
bisnis Network Marketing justru melahirkan penghasilan
multiplikasi yang berlipat ganda.


Seorang karyawan sebuah perusahaan jelas menghasilkan
penghasilan yang pertama. Penghasilan relatif tetap dengan
kenaikan relatif kecil dan lama. Linear juga dimaksud untuk
besarnya usaha yg dikeluarkan. Tingkat produktivitas sejalan
dengan tingkat penghasilan. Semakin besar usaha yang kita
keluarkan maka semakin besar pula hasil yang diraih
begitu pula sebaliknya.


Tapi Dengan Network Marketing Rontoklah Mitos Tersebut !


Network marketing memungkinkan terjadinya peningkatan
penghasilan yang terus menerus berlipat ganda (snow ball effect)
dengan usaha yg relatif tetap bahkan ada yg relatif makin kecil usahanya.


Kekuatan dari Network Marketing inilah yang sebagian besar
dimanfaatkan dan diaplikasikan di berbagai program Bisnis Online
Banyak orang telah sukses dan memiliki penghasilan
yang cukup berlimpah dari Network Marketing baik di bisnis online
maupun offline - seperti mlm cni,tianshi dan fyi - dimana
penghasilannya jauh melebihi pekerjaan rutinnya sebagai karyawan
perusahaan, PNS, Guru, dokter dan lain sebagainya.


Karena itu jika anda ingin KAYA, tapi tidak mempunyai cukup modal
untuk berinvestasi, ingatlah selalu bahwa ada Network Marketing
sebagai solusinya. Dan network marketing online adalah yg paling mudah
dan paling menghasilkan untuk dipilih sebagai pilihan yang bijak.

sumber : internet

No comments:

Post a Comment